POST TERBARU

MENGATASI KOMPUTER LEMOT , BERAT , DAN LAMA


Untuk mengetahui mengapa komputer bekerja lambat , lemot , maka kita perlu tahu program-program yang menggunakan memori besar . Cara memeriksanya yaitu dengan "Task Manager" .

Ctrl+Alt+Del >> Task Manager >> Tab "Process"

Di sini dapat terlihat aplikasi yang memakan memori . Silahkan di-close/end process program-program yang tidak diperlukan .




#2

Masih lemot juga? Mungkin komputernya terkena virus atau spyware . Bersihkan harddisk dengan Antivirus Terupdate . Gunakan antivirus yang lokal maupun interlokal . Yang lokal bisa pake Smadav/PCMav , yang internasional bisa pake AVG/Avast/BitDefender .

#3

Masih lambat juga?

Matikan Start-Up Application . StartUp Application adalah program-program yang berjalan otomatis ketika kita mulai menjalankan Windows . Cara untuk mematikannya :

"Start" >> "Program" >> "Startup"



Ada banyak start-up program lain yang mungkin tidak terdeteksi di folder start-up . Untuk mematikan program-program ini , bisa memakai program bernama " Whats Runnung" . Cara menggunakannya :

Jalankan aplikasi What's Running >> Tab "Startup" >> uncheck semuanya .




#4

Masih lama amat? Coba lakukan hal ini :

Untuk Windows 7 :

Control Panel >> Performance Information & Tools ( menfaatkan fitur search ) >> Adjust Visual Effects .

Di tab "Visual Effects" , pilih "Adjust For Best Performance" . Atau di list yang terdapat di bagian bawah , silahkan incheck tampilan visual yang tidak diperlukan . Karena semakin banyak yg di-check , maka semakin banyak memori yang digunakan .





#5

Masih lemot juga yaa? Coba gunakan program "TuneUp Utilities" . Program ini dapat menyelesaikan almost semua masalah penyebab komputer lambat ( Termasuk menggunakan solusi-solusi #1 - #4 ) . Aktifkan Turbo Mode agar komputer berkerja dengan lebih cepat .




#6

Jika masih berat , maka :

Coba gunakan program bernama CCleaner . Program ini berfungsi menghapus data-data yang "Kurang" diperlukan yang biasanya memakan memori komputer . Seperti temporary files , unused icons , permasalahan Registry , Cache , Cookies , dll .





#7

Masih lambat sob ? gimana dong ?
Kali in coba lakukan "Disk Defragment" . Control Panel >> "Defragment" (Gunakan fitur search ) .

Lalu defragment Harddisknya .






#8

Hapus file-file di dalam folder prefetch .

Coba buka explorer >> C://windows/prefetch >> hapus semua file yang ada di dalam folder prefetch .

#9

Mungkin ada sisa file program yang di uninstall . Karena tidak semua uninstall menghapus file-file yang seharusnya ikut dihapus . Cara manualnya , coba buka explorer >> C://program files >> lalu delete folder yang seharusnya seudah di uninstall .

#10

masih merasa lambat sob ? Gunakan program-program alternatif untuk mengganti program-program yang berat . Misalnya :

Microsoft Office diganti dengan OpenOffice , Internet Explorer >> Google Chrome , Photoshop >> GIMP , Corel Draw >> InkScape , CounterStrike >> Solitaire , DoTa >> Backgammon  :)

#11

Kalo dari semua alternatif di atas udah dilakukan , tapi masih lambat juga ? Silahkan Install Ulang Operating System anda . Recommended pakai Ubuntu :D . Kalau gk biasa , pake aja Windows 7 atau XP ( Jangan pake windows Nista yaa )

#12

Udah diinstall ulang tapi masih lambat ? Tambah aja RAM nya . 4GB juga udh puas sob :)

No comments:

Post a Comment

LightBlog